Skip to main content

Pos Satpam Besi Cocok untuk Perumahan Minimalis

Dengan semakin banyak dibangunnya perumahan minimalis, semakin banyak juga yang mencari pos satpam besi. Yaitu pos untuk berjaga satpam yang dibuat dari besi yang disatukan dengan sistem las. Terutama untuk perumahan yang bergaya modern, sangat cocok jika kemudian pos satpamnya menggunakan pos besi. Anda penasaran kenapa? Lebih baik baca ulasan berikut ini.

Pos Satpam Gaya Minimalis.
Terdapat kecocokan antara gaya rumah yang minimalis dengan pos satpam dari bahan besi terutama karena ukurannya. Karena konsep yang minimalis selalu lebih menekankan pada fungsi dan berusaha untuk menggunakan ruang sekecil mungkin. Hal itu terpenuhi oleh pos satpam besi karena tidak banyak menuntut ruang, terutama jika dibandingkan dengan jenis pos satpam dari bahan beton. Karenanya sangat pas jika digunakan untuk pos jaga satpam perumahan.

Padu dengan Konsep Modern
Pos satpam dari bahan besi juga diklaim cocok dengan konsep rumah modern. Karena konsep bangunan modern lebih mengedepankan pada aspek fungsi dibandingkan ornamen. Sehingga pos satpam berbahan besi dengan bentuk yang sederhana justru menjadi paduan yang cocok. Apalagi dengan nuansa bangunan modern yang cenderung nenggunakan warna-warna netral seperti abu-Abu, hitam, putih dan cokelat. Pos satpam besi dengan warna asli justru tampak semakin pas.

Teknik Pembuatan.
Pertama kali sebelum membuat pos jaga besi ini, tentunya Anda perlu membuat rancangannya terlebih dahulu. Jika tidak memiliki kompetensi akan hal ini, lebih baik menyerahkan kepada ahlinya supaya mendapatkan perhitungan yang presisi. Jika Anda menggunakan jasa bengkel las yang professional dan berpengalaman seperti bengkel Kembar Tekhnik, bisa juga sekaligus meminta saran untuk rancangannya. Karena mereka sudah banyak tahu tentang rancangan-rancangan pos jaga yang bagus.

Kita perlu memastikan luas lahan yang nantinya digunakan untuk menempatkan pos jaga tersebut. Karena ukuran dan kondisinya juga dibutuhkan dalam mempertimbangkan rancangannya. Lingkungan perumahan yang sempit apalagi jika satpam yang berjaga hanya satu orang, maka lebih baik untuk membuat ukuran pos satpam besi yang kecil. Supaya tidak kesulitan ketika nantinya menempatkan dan akhirnya biaya yang dikeluarkan efisien sesuai kebutuhan.

Jika ingin membuat warna pos satpam berpadu baik dengan konsep perumahan yang modern, maka perlu diperhatikan dalam proses finishingnya.  Supaya dari warna pos satpam kesan yang ditampilkan adalah kesan yang juga modern atau sederhana. Ketika Anda menyampaikan sejak awal berbagai asumsi tersebut kepada pihak Kembar Teknik, hal itupun bisa mereka gunakan dalam mempertimbangkan proses pembuatan dan bahan-bahannya.


Bengkel las Kembar Teknik dengan tukang-tukang yang berkompeten siap untuk membantu Anda membuatkan pos jaga yang kuat, bagus dan berkualitas.
Sehingga menjamin hasil pos satpam besi akan sesuai rancangan yang diharapkan.
Selain itu, harga yang ditawarkan juga sangat terjangkau. Biasanya harga pos satpam besi ini ditentukan dari besar kecilnya ukuran pos tersebut. Untuk informasi detai harga pos satpam besi sesuai ukuran silakan klik disini.

Baca juga produk yang lain dari Bengkel Kembar Teknik



Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar